Result of Tetsujin Cyber 2021

Akhirnya sebuah kabar menggembirakan muncul setelah ditunggu tunggu cukup lama, yaitu hasil kompetisi ini, alias pemenang dari event kompetisi Gunpla Builder Singgapore atau yang jauh lebih dikenal dengan Tetsujin Competition atau Iron Man Competition ini yang pernah MG bahas lengkap di link ini.

Semua karya peserta telah melewati pemantauan dan telah dinilai oleh sekumpulan juri berikut ini:

Leon Ku – Singapore 
Eday Ng – HongKong 
Erix Yap – Malaysia 
Anupong Channarong – Thailand  
Seth Tuna – Vietnam
Sam Lim – Singapore
Toymaker – Singapore

Nampaknya saat ini trend kompetisi dengan sekumpulan juri yang cukup banyak dengan background yang berasal dari beberapa negara telah menjadi suatu standart baru. Lihat saja disini beberapa juri berasal dari negara negara yang berbeda di Asia. Di Indonesia sendiri, saat ini juga sedang berlangsung juga Kompetisi GB Master Championship yang jurinya juga berasal dari berbagai Negara; Indonesia – Perancis – Canada – Thailand. Hal ini mungkin dimaksutkan untuk memberikan hasil yang lebih fair dalam penilaian hal subjektifitas-nya dan tidak membela kepentingan komunitas Gunpla tertentu.

Nah saat ini, Pengumuman hasil pemenang sudah muncul, siapa saja juara dan bagaimana karya mereka, …Yuk lihat daftar berikut ini:

Nah bagaimana menurut kawan kawan disini… Bagus bagus khan kit juaranya. Dengan sering sering mengamati kit juara seperti ini diharapkan juga kopetensi para gunpla builder Indonesia akan semakin tinggi, maju dan berkembang sehingga makin bersinar dan memiliki semakin banyak Juara juara dunia asal Indonesia di kancah International seperti Ronald Madi – World 2nd Runner Up GBWC 2019, Mark Alexander – World Champion Jr. GBWC 2018 dan Dewantara Nugraha – juara umum Tetsujin 2019.

Salam Uhuuuuuuy!!!

Advertisement

7 thoughts on “Result of Tetsujin Cyber 2021”

  1. Pingback: Mind Genesis

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s