Tag Archives: new R25

R25RR di jadwalkan hadir mengaspal di Q3 2018

Resin coated

Sebuah kabar baik masuk ke redaksi MG, yeah… kabar tentang kemunculan R25 baru yang kemungkinan akan muncul lebih dari 2 varian kasta, jadi bukan cuma ABS dan non ABS lagi. Dan melengkapi sedapnya kabar ini, R25RR telah dijadwalkan bisa dipakai mengaspal pada Q3 2018 ini. Uhuuuuuuuy-nya.

Sebenarnya kemunculan R25 baru ini sudah dinanti nantikan oleh banyak orang penggemar Yamaha (Fans Yamaha), yang sudah jenuh melihat ketertinggalan dan gemas akan tidak tampil all outnya R25 di awal kemunculannya. Nah disini para penggemar tersebut berharap harap cemas dengan rencana kemunculan R25 baru yang dikabarkan memiliki Continue reading R25RR di jadwalkan hadir mengaspal di Q3 2018

Yamaha uji coba R25 baru

IMG_9226

Baru saja ada bisikan halus saat Gue lagi enak enakan menikmati segelas kopi dingin dalam gelas plastic, heleeeh!!! Bisikan halus yang bikin kopi yang nikmat terasa hambar. Bagaimana gak hambar…. lah bisikan doi dari kejauhan ini terasa lebih nikmat dari pada kopi java choco chip yang lagi Gue sedooot. Sontak Gue dekatkan lagi hp biar makin nempel melekat di daun telinga, dan Gue tanya ulang…bener nih sudah di uji coba??? gegimana Bang??? Sippp Kah???

Nah biar gak pada penasaran dalam artikel ini akan Continue reading Yamaha uji coba R25 baru

Apakah motor dengan Delta Box Plastic bisa diterima pasar Indonesia?

Pasar motor Indonesia itu aneh, sering ada anomali dan kadang juga paradox. Misalnya nih, sangat perduli penampilan desain, tapi juga perduli konvigurasi mesin DOHC / SOHC. Atau Maunya punya motor yang cepat dan hi performance engine, tapi masih sangat concern dengan fuel consumption. Mintanya Desain knalpot pabrikan bagus, ehm masih aja diganti dengan aftermarket product. Cerewet dengan desain velg bawaan pabrik, ujung ujungnya juga diganti velg variasi he he he.

Nah trend terbaru nih di Sport pada teriak teriak minta Frame atau rangka DELTA BOX, tapi maunya harga jual masih bersaing/murah. Ntar kalau harga jual naik sebanyak value penambahan harga DELTA BOX pada gak mau beli atau alasan gak kuat beli kemahalan, terlalu premiumlah, fitur lain masih kuranglah dst….

Bagaimana dengan DELTA BOX plastic, aka kondom panel Delta Box look like!!!

Giliran teriak teriak kayak motor modif kampungan, kayak asesoris modif pinggir jalan nah……lho…..gemana noh.

Padahal kalau yang ngeluarin Pabrikan langsung tuh bisa rapi jali, halus dan tampil mewah. Satu kesatuan desain yang utuh, jadi tak akan tampil aneh lagi atau terlihat murahan. Coba lihat foto berikut….

Continue reading Apakah motor dengan Delta Box Plastic bisa diterima pasar Indonesia?