Tag Archives: oppo

Evangelion Hype lagi

Bagi yang baru pertama kali denger Evangelion itu apa, Evangelion adalah Anime bergenre Mecha terkenal yang mendunia, Mecha pada cerita ini bukanlah mecha mesin dan elektronik seperti pada umumnya mecha, namun lebih kearah Biotech mecha dengan size raksasa berjubah baja.

Neon Genesis Evangelion saat ini menjadi Hype

Anime Neon Genesis Evangelion sendiri diproduksi oleh Gainax dan disiarkan dari tanggal 4 Oktober 1995 hingga 27 Maret 1996 oleh TV Tokyo. Anime tersebut kemudian diikuti oleh dua buah anime layar lebar Death and Rebirth dan End of Evangelion dan dirilis pada tahun 1997Death dan Rebirthmerupakan ringkasan dari seluruh serial ditambah setengah awal dari End of Evangelion. Sedangkan End of Evangelion merupakan akhir alternatifdari keseluruhan cerita, mengganti episode 25 dan 26 dari serial televisinya. Kedua anime layar lebar tersebut kemudian dikemas ulang dalam satu anime layar lebar berjudul Revival of Evangelion. Manga Neon Genesis Evangelion digambar oleh Yoshiyuki Sadamoto dan diterbitkan oleh Kadokawa Shoten. Manga tersebut menceritakan hal yang sama dengan animenya, tetapi lebih ke sudut pandang Shinji Ikari sebagai pilot utama pengendara Eva unit-01 Test Type yang berwarna ungu.

Continue reading Evangelion Hype lagi