Tag Archives: strategi AHM

Prediksi langkah (produk baru) YMKI versi Mind Genesis

Dengan kondisi Honda sudah menyiapkan varian tempur baru yang cukup lengkap di REVO series, dalam waktu dekat kondisi Yamaha pasti akan tertatih-tatih di all varian line-up Bebeknya. ( baca dulu di sini ) Terutama yang terserang secara langsung dengan hadirnya Revo Fit, yaitu Vega ZR.

Prediksi Gue, YMKI (Yamaha) pasti segera bereaksi meluncurkan varian face lift Vega ZR. Adapun pertimbangan Gue memprediksi hal ini dikarenakan beberapa langkah YMKI belakangan ini selalu direct reaction langsung untuk mengantisipasi serangan yang Continue reading Prediksi langkah (produk baru) YMKI versi Mind Genesis