Tag Archives: Strategy Suzuki

BANDIT belum menggigit

Artikel ini gue tulis khususnya untuk memenuhi permintaan om Kobay 🙂

Belum lama ini Suzuki Indonesia memasarkan Suzuki Bandit 150, walau tampaknya produk ini menjadi harapan Suzuki sebagai produk yang dapat masuk ke pasar yang lebih massal, Bandit belumlah menggigit. Pasalnya Bandit 150 belumlah dipersiapkan secara All Out oleh Suzuki. Baik dari produk maupun strategi dan eksekusi pemasaran. Setidaknya itu menurut pandangan awam Gue.

Oke kita bahas satu satu…. Continue reading BANDIT belum menggigit

Kebijakan dan Penerapan Positioning Paradox pada Brand Motor

Sebelum membahas Positioning Paradox, Gue akan flash back dulu ke hakikat Positioning itu sendiri. Positioning pada hakikatnya adalah upaya menanamkan sebuah identitas, kepribadian, karakter dan presepsi di benak (mind set) konsumen. Nah tentunya dibutuhkan sebuah konsistensi untuk membangun dan memperkuat positioning ini. Konsistensi dibutuhkan karena apabila  identitas, kepribadian, karakter dan presepsi dirubah terus menerus, akan menciptakan disorientasi di benak (mind set) konsumen. Kebingungan  bagi pelanggan akan terjadi, mereka akan kesusahan dalam memahami produk atau brand atau bahkan perusahaan yang dihadapi. Sebaliknya perusahaan itu sendiri juga akan kehilangan fokus atas produk dan brand yang mereka miliki.

POSITIONING PARADOX

The Art of War and The Art of Business have the same edges. Inilah seni berbisnis dalam memainkan Positioning. Di satu sisi ketika menghadapi perubahan lingkungan bisnis, trends atau market berubah, maka segera reative melakukan Repositioning. Di sisi yang lain, Posisitioning yang ada harus dijaga konsistensinya, tidak boleh berubah-ubah. Seninya, anda harus Continue reading Kebijakan dan Penerapan Positioning Paradox pada Brand Motor

Memasarkan teknologi Injeksi untuk motor bebek dan matic

Bagaimana cara memasarkan teknologi injeksi untuk motor medium price atau bahkan low price (untuk segment cub dan matic) agar motor injeksi ini dapat diterima pasar dengan baik?
Pertanyaan tersebut muncul setelah artikel Gue mengenai; “Generasi Motor Injeksi akan semakin Murah” baru aja ter-publish. Ini dia komentar cerdas dari Bro Kangojek yang langsung mempertanyakan strategi apa yang akan dilakukan oleh pabrikan motor di Indonesia. Simak langsung aja Continue reading Memasarkan teknologi Injeksi untuk motor bebek dan matic

Diskusi Asik dari komentar Bro Kakang Ali

Kali ini kita diskusi ringan aja Bro, biar makin banyak yang ikutan diskusi.

Berdiskusi dan menebak-nebak itu memang asik, apalagi ada data sebagai basic bahan perdebatan, pastinya jauh lebih asyik lagi. He he he… Alkisah Gue sedang membaca komen-komen para Bro-Bro sekaligus Sahabat-Sahabat Gue di lapak ini…eh ada salah satu Komentar yang cukup menarik perhatian Gue. Tak perlu tunggu waktu lama lagi….ini dia…komentar yang cukup menarik perhatian Gue, yaitu komentar dari Continue reading Diskusi Asik dari komentar Bro Kakang Ali

LUCK or GENIUS ?

Di sejarah peperangan dunia, sering terjadi legenda RAID yang mencengangkan, bagaimana sekumpulan pasukan menjadi Hero karena keberanian dan kombinasi unik dalam memenangkan mission impossible. Cerita dibalik itu semua masih memberikan pertanyaan dan misteri yang dalam, yaitu “Luck or Genius ?”

Hal yang sama kita temui dalam peperangan dunia roda 2 yang semakin asyik dan unique ini. Sejarah terus berulang terus. Ingat bagaimana kejayaan Suzuki Shogun 110 R (body tipis) yang begitu melegenda, bebek idaman dan trend setter pada masanya. Memang saat itu brand Honda masih mendominasi, tapi justru produk ini memiliki kesan yang begitu mendalam dan satu-satunya produk bebek diluar brand Honda yang memiliki Pesona Luar biasa. Disaat Puncaknya, Suzuki memutuskan untuk mengganti Produk ini dengan New series yang memiliki kubikasi mesin lebih besar, yaitu 125cc. Berbasis mesin Smash 110cc yang merupakan produk low price yang memiliki banyak error default, dikembangkan menjadi mesin 125cc yang dipakai di New Shogun 125cc. Saat itu banyak pihak mencemooh, menyayangkan dan ilfil dengan langkah pabrikan Suzuki ini. New Series Back Bone Product ini ternyata memiliki Continue reading LUCK or GENIUS ?